Gerhana Matahari Total 2016 dan Beberapa Peristiwa Bersejarah
Berita12, Medan - Langit Indonesia pada 9 Maret 2016 pagi akan gelap. Di hari tersebut, matahari yang biasanya muncul sempuran akan di halangi oleh bulan. Sebuah fenomena langka terjadi, yaitu gerhana matahari total.
AGEN BOLA PIALA EROPA
Tidak semua daerah di Indonesia akan mengalami gerhana matahari total. Gerhanya hanya terjadi di 11 daerah di Indonesia dan sebagian wilayah Samudera Pasifik.
Ketika gerhana matahari total terjadi pada 9 Maret 2016, sejumlah momen bersejarah juga akan diperingati. Sejarah pernah mencatat sejumlah peristiwa yang berlangsung pada tanggal tersebut. Berikut peristiwa-peristiwa bersejarah yang terjadi pada tanggal 9 Maret :
AGEN BOLA PIALA EROPA 2016
1. Berdirinya Klub Inter Milan
Bermula dari rasa benci atas dominasi orang-orang Inggris dan Italia di Klub Kriket dan Sepakbola Milan, sebuah kelompok yang terdiri atas orang Italia dan Swiss di dalam kelompok tersebut memutuskan untuk melepaskan diri. Kemudian mereka mendirikan FC Internazionale, atau yang lebih dikenal dengan nama Inter Milan di Indonesia pada tanggal 9 Maret 1908.
BANDAR BOLA PIALA EROPA
2. Belanda Menyerah Tanpa Syarat
Pada tanggal 8 Maret 1942 di Kalijati, Subang, Bandung, terjadi perbincangan antara Letnan Jenderal Hein ter Poorten, Panglima Tertinggi Tentara India-Belanda dengan Letnan Jenderal Imamura, Panglima Tertinggi Balatentara Dai Nippon. Perbincangan tersebut berlangsung cukup sengit, dimana pihak Belanda ingin menyerahkan wilayah Bandung dan sekitar saja dan berharap bisa mengambil wilayan lain, sementara pihak Jepang menginginkan semua wilayah Belanda.
Pada malam hari 9 Maret 1942, radio Bandung menyiarkan lagu kebangsaan mereka, yaitu Wilhelmus sebagai tanda Hindia Belanda sudah menyerah kepada Jepang. Siaran radio tersebut diakhiri dengan kalimat "Kami berakhir sekarang, selamat jalan sampai masa-masa yang lebih bagus. Hidup Sri Ratu".
BANDAR BOLA PIALA EROPA 2016
3. Hari Musik Nasional Indonesia
Pada Kongres ketiga tahun 1998 dan keempat tahun 2002, Persatuan Artis, Penyanyi, Pencipta Lagu dan Penata Musik Rekaman Indonesia (PAPPRI) menyarankan kepada pemerintah untuk menetapkan Hari Musik Nasional.
Usulan tersebut akhirnya disambut baik oleh Presiden Indonesia pada waktu itu, yakni Megawati Soekarnoputri dengan mencanangkan Hari Musik Nasional di Istana Negara Jakarta pada 10 Maret 2003. Pencanangan tersebut ditandai dengan penekanan tombol simbol situs resmi PAPPRI.
ConversionConversion EmoticonEmoticon